BBM Langka, BPH Migas Harus Bertindak

    BBM Langka, BPH Migas Harus Bertindak
    Owner PT. Henjelina Karya Abadi Hj. Rosa Kahar

    BALIKPAPAN - Masalah kelangkaan bahan bakar minyak (BBM) jenis solar beberapa minggu terakhir ini, tidak hanya dirasakan pengusaha angkutan dan para sopir truk, tetapi juga para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), dan nelayan. Sebab, sarana dan prasarana yang mereka gunakan membutuhkan bahan bakar jenis solar.

    Hj. Rosa Kahar owner PT. Henjelina Karya Abadi Menjelaskan, Adapun kelangkaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Solar ini sangat berdampak pada beberapa sektor usaha terutama sektor distribusi dan logistik dalam dan luar kota. Terangnya

    "Saya sangat berharap kepada Pemerintah Daerah, BPH Migas dan Pertamina RU V Balikpapan agar solar dikota Balikpapan dapat teratasi. Akibat kelangkaan solar ini, berdampak pada terjadinya antrian panjang truk-truk yang membutuhkan bahan bakar, sehingga arus distribusi dan logistik di berbagai Daerah mulai terhambat. Ujar Owner PT. Henjelina Karya Abadi Hj. Rosa 

    Semoga BPH Migas bertindak cepat mengambil keputusan terkait kelangkaan yang terjadi di Balikpapan, jika upaya kelangkaan solar ini tidak segera diatasi, akan timbul kepanikan di masyarakat terutama pada usaha distribusi dan logistik" Jelas Hj. Rosa Kahar

    "Kelangkaan solar saat ini sangat dirasakan oleh pelaku usaha saat ini, hingga turut memengaruhi distribusi dan logistik dalam dan luar Kota" 

    Dirinya berharap, kelangkaan bahan bakar minyak (BBM) jenis solar di Kota Balikpapan segera ditanggulangi oleh regulator terkait agar kelangkaan solar yang terjadi dapat segera teratasi. Pungkas Owner PT. Henjelina Karya Abadi. (fbn)

    Kaltim

    Kaltim

    Artikel Sebelumnya

    Serikat Buruh Datangi DPRD, WNA Asal Korea...

    Artikel Berikutnya

    Hj.Rosa Kahar : Silaturahmi Dan Koordinasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    PERS.CO.ID: Cara Baru Bermedia!
    Wanita TNI Gelar Ziarah di TMPNU Kalibata
    Panglima TNI Pimpin Penyerahan Jabatan Pangkogabwilhan II dan Sertijab 3 Jabatan Strategis Mabes TNI
    Pasca Laporkan Pendeta Gilbert, Farhat Resmi Daftar Calon Walikota Bogor
    Terus Semangat Dan Disiplin Rutan Balikpapan Gelar Apel Pagi Perdana Pasca Lebaran Idul Fitri 1445 H
    "Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan (PIPAS) Rutan Balikpapan Sambut Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-60 dengan Kegiatan Donor Darah"
    Meriahkan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Dengan Mengadakan Penyuluhan Kesehatan, Rutan Balikpapan Laksanakan Koordinasi Bersama Dengan Dinas Kesehatan Kota Balikpapan
    Rutan Balikpapan Gandeng Dinas Kesehatan Kota Balikpapan Kota Balikpapan Laksanakan Skrining Kanker Serviks Bagi Petugas Dan WBP Wanita
    Rutan Balikpapan Ikuti Apel Pegawai Dan Halal Bihalal Idul Fitri 1445 H Di Lingkungan Kementerian Hukum Dan HAM
    Memanfaatkan Ruang Yang Ada Rutan Balikpapan Antisipasi Lonjakan Tahanan Baru Pada Bulan Ramadhan
    PIPAS Rutan Balikpapan Mengikuti Acara Puncak Peringatan HUT PIPAS ke 20
    Rutan Balikpapan Ikuti Terkait Surat Edaran Tentang Peningkatan Layanan Pemberian Asimilasi, PB, Dan  CB Bagi Narapidana Dan Anak Binaan
    Terus Semangat Dan Disiplin Rutan Balikpapan Gelar Apel Pagi Perdana Pasca Lebaran Idul Fitri 1445 H
    Silaturahim Meriah di Bulan Ramadhan: Pembagian Berkah dan Ilmu di Sekretariat DWP Kota Balikpapan
    Rutan Balikpapan Gandeng DMI Cabang Balikpapan Kolaborasi Gelar Pesantren Ramadhan
    Memperkuat Keimanan Warga Binaan Rutan Balikpapan Laksanakan Ibadah MInggu Rutin
    Awali Bulan Maret Rutan Balikpapan Gelar Razia Rutin Kamar Hunian
    Wisuda Purnabakti Pengayoman, Sekjen Sebut Pengabdian Bagi Bangsa Belum Selesai
    Rutan Balikpapan Ikuti Implementasi Keputusan Menkumham Tentang BMN Berfungsi Khusus Di Lingkungan Kemenkumham RI

    Ikuti Kami